Strategi Pengembangan Usaha Ternak Sapi Bali di Kecamatan Kajuara Kabupaten Bone

Kata Kunci: Analisis Swot, Strategi Pengembangan, Sapi Bali

Abstrak

Kabupaten Bone merupakan salah satu wilayah pengembangan sapi Bali di Sulawesi Selatan. Pengembangan sapi Bali berkelanjutan ditentukan oleh faktor internal dan eksternal. Olehnya itu, dibutuhkan langkah dan strategi yang efektif agar faktor-faktor tersebut dapat dikendalikan. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Bulu Tanah Kecamatan Kajuara yang bertujuan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pengembangan usaha ternak sapi Bali dengan analisis Strengths, Weakness, Opportunities dan Threats (SWOT). Faktor internal dan eksternal dianalisis dengan matriks Internal External (IE) untuk memperoleh matriks SWOT. Jenis penelitian yang digunakan dengan pendekatan kualitatif. Sumber informan terdiri dari 7 peternak, 1 Aparat Desa, 1 petugas IB, dan 1 dari Dinas Peternakan dan Kesehatan Wewan Kabupaten Bone. Total nilai skor matriks IFE sebesar 3,18 dan total nilai skor matriks EFE sebesar 3,36, maka pengembangan usaha ternak sapi Bali di Desa Bulu Tanah Kecamatan Kajuara Kabupaten Bone cukup baik dalam merespon peluang dan mengurangi ancaman. Strategi alternatif untuk mempertahankan dan mengembangkan usaha ternak sapi Bali di wilayah tersebut yaitu meningkatkan motivasi beternak sapi Bali, menyediakan informasi pasar, membuat kebijakan pengendalian penyakit, meningkatkan sarana dan prasaran peternakan, meningkatkan pembinaan dan pelayanan bagi peternak, menjalin hubungan kerja sama dengan pemerintah dan koperasi, meningkatkan pelayanan vaksin dan IB, menciptakan iklim usaha yang kondusif, meningkatkan pemahaman peternak tentang penyakit pada ternak, mendorong minat investor untuk bekerja sama, meningkatkan keterampilan pengelolaan produk peternakan serta memberikan pemahaman teknologi kepada peternak melalui pelatihan.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Aiba, A., Loing, J. C., Rorimpandey, B. dan Kalangi, L. S. (2018). Analsisi Pendapatan Usaha Peternak Sapi Potong di Kecamatan Weda Selatan Kabupaten Halmahera Tengah. Zootek Journal, 38 (1): 149–159.

Al Machmudi. (2021). Sapi Bali Berpeluang Menjadi Ternak Penghasil Daging Premium https://mediaindonesia.com/humaniora/442323/sapi-bali-bepeluang-menjadi-ternak-penghasil-daging-premium (diakses Tanggal 1 Januari 2025).

Boy. (2024). Pelatihan dan Pengenalan TTG. https://desasumberwungu.gunungkidulkab.go.id/first/artikel/2528-PELATIHAN-DAN-PENGENALAN-TTG (diakses Tanggal 1 Januari 2025).

Astati, Suarda, A. dan Supardi, I. F. (2016). Strategi Pemasaran Sapi Potong. Jurnal Ilmu dan Industri Peternakan, 3: 36-63.

Budiono, A., Muatip, K., and Yuwono, P. (2022). The Correlation of Farmer Education and Knowledge of Farmers About Feed With The Skills Of Farmers in Providing Buffalo Feed in The Development of Buffalo Livestock in Pemalang Regency. Journal of Animal Science and Technology, 4 (3): 328–335.

Cahyani, T. N., Mayasari, D. A dan Wulandari, D. R. S. (2023). Peran Penyuluhan dalam Kegiatan Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) Beserta Kendalanya di Kabupaten Mojokerto. Jurnal Agribisnis Dan Komunikasi Pertanian (Journal Of Agribusiness And Agricultural Communication), 6 (2): 118.

Danasari, F. D. Harianto. dan Falatehan, A. F. (2020). Dampak Kebijakan Impor Ternak dan Daging Sapi terhadap Populasi Sapi Potong Lokal di Indonesia. Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, 4 (2): 310–322.

Dulia, D., Souhoka, D. F. dan Labetubun, J. (2021). Potensi Pertambahan Alami (Natural Increase) Sapi Bali di Kecamatan Waesama Kabupaten Buru Selatan. Agrinimal Jurnal Ilmu Ternak dan Tanaman, 9 (2), 59–66.

Fahira, J., Mahsyar, A. dan Haerana. (2021). Peran Aparatur Pemerintah dalam Pemberdayaan Organisasi Kepemudaan di Kelurahan Mangalli Kecamatan Pallangga Kabupaten Gowa. Kimap, 2 (4): 1332-1344.

Haumahu, N., Tomatala, G dan Ririmase, P. (2020). Motivasi Peternak Sapi Terhadap Usaha Ternak Sapi Potong di Pulau Moa Kabupaten Maluku Barat Daya. JPK, 4 (2): 56-69.

Herdiansah, R., Suherman, D. dan Sutriyono, S. (2021). Evaluasi Manajemen Pemeliharaan Ternak Sapi Bali (Bos sondaicus) pada Peternakan Rakyat di Kecamatan Kabawetan Kabupaten Kepahiang Provinsi Bengkulu. Wahana Peternakan, 5 (1): 15-24.

Herwanto, D., Nugraha, B., Hamdani, H., Galang, C., dan Putra, G. (2021). Pemberdayaan Strategi UMKM Melalui Pengabdian Kepada Masyarakat dengan Pendekatan Analisis SWOT. Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 5 (3): 234–239.

Hidayat, D. N., Agung., Pujiati, A. dan Nihayah, D. M. (2024). Analisis Elastisitas Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Permintaan Daging Sapi. JEEP, 4 (2): 97–105.

Ikanubun, E, R., Bachtiar, E, E., dan Vidia, N, P. (2021). Daya Dukung Lahan Hijauan Makanan Ternak untuk Ternak Sapi Potong di Kampung Bowi Subur, Distrik Masni, Kabupaten Manokwari, Provinsi Papua Barat. Prosiding Seminar Nasional Pembangunan dan Pendidikan Vokasi Pertanian, 2 (1): 227-235.

Izza, I., Estihadi, R. S dan Nuryati. (2021). Analisis Strategi Pemasaran dalam Menigkatkan Penjualan Toko Plastik Al-Barokah Baubau. Jurnal Akademik Pendidikan Ekonomi, 8 (1): 44-52.

Jannah, M., Faizah, A. N., Indraputri, A. J., Puspita, V. E., Hidayat, R. dan Ikaningtyas, M. (2024). Pentingnya Analisis Swot dalam Suatu Perencanaan dan Pengembangan Bisnis. IJESPG Journal, 2 (1): 9–17.

Kabupaten Bone dalam Angka (2024). Volume 19, 2024.

Maimunah, Depison, Wiyanto, E. (2021). Fitur Morfologi secara Kuantitatif Sapi Bali Kecamatan Pamenang dan Bangko Kabupaten Merangin. Jurnal Peternakan Nusantara, 7 (1): 51-57.

Mashuri, M dan Nurjannah, D. (2020). Analisis SWOT Sebagai Strategi Meningkatkan Daya Saing. JPS (Jurnal Perbankan Syariah), 1 (1): 97-112.

Mbula, V., Winarso, A. and Sanam, M. (2022). Infection with Strongyle in Bali Cattle (Bos sondaicus) in Kupang Regency. Veterinary Biomedical and Clinical Journal, 4 (1): 16-21.

Muada, D. B., Paputungan, U., Hendrik, M. J dan Turangan, S. H. (2017). Karakteristik Semen Segar Sapi Bangsa Limousin dan Simmental di Balai Inseminasi Buatan Lembang. Jurnal Zootec, 37 (2): 360.

Muhami dan Haifan, M. (2017). Evaluasi Kinerja Rumah Potong Hewan (RPH) Bayur, Kota Tangerang (Evaluation of Bayur Slaughterhouse Performance in Tangerang City). Jurnal IPTEK, 3 (2): 200–208.

Mulyawati, I. M., Mardiningsih, D. dan Satmoko, S. (2022). Pengaruh Umur, Pendidikan, Pengalaman dan Jumlah Ternak Kambing terhadap Perilaku Sapta Usaha Beternak Kambing di Desa Wonosari Kecamatan Patebon. Agromedia: Berkala Ilmiah Ilmu- ilmu Pertanian, 34 (1): 85–90.

Kristyan, A., Yemina, dan Sari, D.D.K. (2021). Produktivitas Sapi Bali Jantan yang Dipelihara pada Lahan Gambut Basah. Ziraa'ah, Vol 46 (2): 144–149.

Perdana, N. A. D., dan Widodo, S. (2022). Faktor yang Mempengaruhi Minat Peternak dalam Mengembangkan Ternak Sapi di Desa Pademawu Timur, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh, 9 (3) :11-16.

Pridayanti, N. K. N., Laksmi, D. N. D. I., dan Sampurna, I. P. (2021). Pemunculan Pubertas Sapi Bali Dara Peliharaan Kelompok Ternak di Wilayah Kerja Pusat Kesehatan Hewan Sobangan, Mengwi, Badung, Bali. Indonesia Medicus Veterinus, 10 (5): 758-770. https://doi.org/10.19087/imv.2021.10.5.758

Rosnah, U. S dan Yunus, M. (2018). Komposisi jenis dan jumlah pemberian pakan ternak sapi Bali penggemukan pada kondisi peternakan rakyat. Jurnal Nukleus Peteranakan, 5 (1): 24-30.

Sari, A. M. (2024). Keberhasilan Peternak dalam Mengembangkan Usaha Peternakan Sapi Bali di Kabupaten Muna Provinsi Sulawesi Tenggara. Arus Jurnal Sains dan Teknologi (AJST), 2 (1).

Sintaro, S. dan Alfonsius, E. (2023). Sistem Cerdas sebagai Keamanan Kandang Ternak Sapi Menggunakan Camera ESP-CAM dan Selenoid. Jurnal Teknologi dan Sistem Tertanam, 4 (1): 23-30.

Sukamta, Shomad, M. A., Wisnujati, A. (2017). Pengelolaan Limbah Ternak Sapi Menjadi Pupuk Organik Komersial di Dusun Kalipucang, Bangunjiwo, Bantul, Yogyakarta. Jurnal Berdikari, 5 (1): 1–10. https://doi.org/10.18196/bdr.5113

Sukananta, I. W., Suciani, Pariamartha, K. W., Putri, B. R. T., dan Suranja, I. G. (2014). Analisa Pendapatan dan Efisiensi Ekonomis Penggunaan Pakan pada Usahatani Penggemukan Sapi Bali (Studi Kasus di Desa Lebih Kabupaten Gianyar. Majalah Ilmiah Peternakan, 17 (1): 20–24.

Syakir, A., Amran, M. dan Kamal, M. (2023). Vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) serta Pemasangan Ear Tag Berkolaborasi dengan UPT Puskeswan Blang Mangat Kota Lhokseumawe. Jurnal Malikussaleh Mengabdi, 2 (2): 480–487.

Utama, B. P. (2022). Manajemen Perkandangan pada Ternak Sapi Potong di Balai Pembibitan Ternak (BPT) Talang Bukit. Stock Peternakan, 4 (2): 2599-3119.

Zainuri, R dan Setiabudi, P. (2023). Tinjauan Literatur Sistematis: Analisis SWOT dalam Manajemen Keuangan Perusahaan. Jurnal Maneksi, 12 (1): 22-28.

Diterbitkan
2025-02-24
Bagian
Artikel
Abstrak viewed = 31 times